infeed1

MENJAGA KESEHATAN TUBUH DI TEMPAT DINGIN

3:45 PM
Pada umumnya keadaan sekitar berpengaruh pada kondisi tubuh. Contohnya ketika kita berada di lingkungan yang dingin seperti daerah Kopeng yang berada di kaki Gunung Merbabu tentunya bukan main dinginnya. Hal ini menyebabkan masyarakat terutama yang berasal dari luar daerah belum terbiasa dengan keadaan ini menyebabkan banyak hal terjadi seperti: sakit, malas,dan mudah lapar.

Penyakit umumnya mudah sekali mewabah di tempat dingin seperti herpes, flu, maag, masuk angin dll. Untuk itu, perlunya menjaga kesehatan tubuh dengan:

· Makan makanan yang bergizi dan teratur.

· Rutin minum vitamin dan suplemen.

· Sering pergi ke dokter untuk cek kesehatan.

· Olah raga yang teratur.

· Menjaga kebersihan diri maupun lingkungan.

Itulah tips menjaga kesehatan ditempat dingin semoga bermanfaat. Marilah kita jaga kesehatan tubuh kita supaya jiwa kita juga sehat.

Artikel Terkait

Previous
Next Post »